ZAT PENYUSUN MINUMAN

     Mengidentifikasi Zat Penyusun Minuman

Hebat! kalian semua sudah mengetahui tentang iklan media elektronik. Ternyata iklan media elektronik banyak jenisnya ya, dan sering kita lihat sehari-hari.
Kalian juga sudah menggambarkan ya iklan salah satu minuman yang ada di televisi. Minuman termasuk materi yang berwujud cair. Ada banyak jenis minuman di sekitar kita. Setiap minuman memiliki zat penyusun masing masing. Ada yang tersusun dari satu jenis zat, ada pula yang tersusun lebih dari dua jenis zat. Sekarang Coba kalian amati gambar berikut ini!



1. Tuliskan nama minuman yang ada pada gambar!
2. Identifikasi ketiga minuman tersebut berdasarkan zat penyusunnya!

Contoh penulisan  laporan :
  1. Minuman teh manis hangat. Materinya adalah Campuran dari air matang, serbuk teh dan gula pasir. Air, teh dan gula pasir tercampur sempurna. Jadi minuman teh manis hangat termasuk campuran homogen.
  2. (teruskan ya …)
Jika sudah selesai kirim hasil laporanmu dalam bentuk foto y!

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Memasak Bersama Keluarga

TABEL KONTINGENSI

KALIMAT PENGEMBANG